TIPS MEMBUAT SKALA PRIORITAS KEBUTUHAN
Prioritas Kebutuhan |
Pada Posting kali ini, Uninfoter bakalan sharing cara membuat Skala Prioritas Kebutuhan. Berikut adalah contohnya.
Skala Kebutuhan Bulanan
*Kebutuhan Primer*
Kebutuhan Pangan
- Uang Belanja Rp 750.000,00
- Obat Umum Rp 20.000,00
Kebutuhan Sandang
- Pakaian Sehari-hari Rp 20.000,00
- Pakaian Hari Raya* Rp 25.000,00
Kebutuhan Papan
- Kontrakan Rp 200.000,00
- Renovasi* Rp 50.000,00
Kebutuhan Anak
- Uang Sekolah Rp 300.000,00
- Uang Jajan+Transport Rp 300.000,00
Kebutuhan Tak
Terduga
- Uang Kesehatan Rp 500.000,00
- Uang Asuransi Rp 300.000,00
*Kebutuhan Sekunder*
- Liburan* Rp 40.000,00
- Beli Motor/Mobil Rp1.000.000,00
- Sedekah Rp 100.000,00
Total Kebutuhan Rp
3.505.000,00
Gaji Bulanan Rp
4.000.000,00
Sisa Rp
395.000,00
Tabungan Rp
395.000,00
Total Sisa Rp
0,00
Catatan :
* => merupakan
kebutuhan jangka panjang dengan dana diangsur/dicicil tiap bulan
Untuk nominal dan
perincian kebutuhan bisa disesuaikan sendiri dengan kondisi kehidupan
masing-masing.
TIPS MEMBUAT SKALA PRIORITAS KEBUTUHAN
Reviewed by Black Lotus
on
12:04 pm
Rating:
No comments